Pagar Nusa Kabupaten Kota Berangkat Apel Kesetiaan untuk Kiai dan PBNU di Bali

    Pagar Nusa Kabupaten Kota Berangkat Apel Kesetiaan untuk Kiai dan PBNU di Bali

    KEDIRI - Mengacu intruksi langsung dari Pimpinan Pusat Pagar Nusa sebanyak 100 orang dari Pagar Nusa Kabupaten Kota berangkat Apel Ikrar Kesetiaan untuk Kiai dan PBNU. Ratusan pagar nusa dengan mengendari tiga bus menuju ke Bali 

    Anas Rachmanto selaku Pengurus Wilayah Pagar Nusa Jatim menyampaikan sesuai instruksi langsung dari Pimpinan Pusat Pagar Nusa dalam rangka menggelar apel ikrar kesetiaan kiai dan PBNU yang berlangsung di Bali. 

    "Sebanyak seratus orang terdiri dari Pagar Nusa dari Kecamatan Ngadiluwih, Banyakan, Tarokan, juga Pagar Nusa dar Kota, IAIN dan Uniska, " ucapnya Rabu (21/8/2024).

    Menurut Gus Anas sapaan akrab Anas Rachmanto kegiatan ini sebagai wujud kesetiaan pagar nusa kepada kiai dan PBNU.

    "Sebagaimana jargon ‘bela kiai sampai mati’, maka sudah menjadi kewajiban kami untuk menjaga marwah ulama, " ujarnya.

    Dengan Apel Kesetiaan ini adalah bagian untuk menunjukkan pagar nusa satu komando bersama Nahdaltul Ulama.

    “Apel Kesetiaan ini untuk menunjukkan bahwa kami selalu ada satu komando bersama Nahdlatul Ulama, " ungkapnya.

    kediri
    Prijo Atmodjo

    Prijo Atmodjo

    Artikel Sebelumnya

    Pasangan Dhito-Dewi Terima Formulir Persetujuan...

    Artikel Berikutnya

    Putusan MK Tak Goyahkan PAN Kembali Usung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Paslon Nomor 2 Mas Dhito Bersama Istri Nyoblos di TPS 10 Desa Sukorejo
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Jelang Pencoblosan, Mas Dhito Ikuti Khataman Manaqib di Ponpes Al Falah Ploso
    Optimalkan Kelola Satu Data, Mbak Cicha Tindaklanjuti Sosialisasi Aplikasi SIM PKK

    Ikuti Kami